Postingan

PENGALAMAN MEMPELAJARI ARDUINO UNO (WOKWI)

Gambar
  Pemrograman Lampu Perempatan Jalan Gambar Coding Pemrograman void setup () {   // put your setup code here, to run once: pinMode ( 1 , OUTPUT ); pinMode ( 2 , OUTPUT ); pinMode ( 3 , OUTPUT ); pinMode ( 4 , OUTPUT ); pinMode ( 5 , OUTPUT ); pinMode ( 6 , OUTPUT ); pinMode ( 7 , OUTPUT ); pinMode ( 8 , OUTPUT ); pinMode ( 9 , OUTPUT ); pinMode ( A5 , OUTPUT ); pinMode ( A4 , OUTPUT ); pinMode ( A3 , OUTPUT ); } void loop () {   // put your main code here, to run repeatedly: digitalWrite ( 1 , HIGH ); digitalWrite ( 4 , HIGH ); digitalWrite ( A3 , HIGH ); digitalWrite ( 7 , HIGH ); delay ( 2000 ); digitalWrite ( 1 , LOW ); digitalWrite ( 4 , LOW ); digitalWrite ( A3 , LOW ); digitalWrite ( 7 , LOW ); digitalWrite ( A4 , HIGH ); digitalWrite ( 7 , HIGH ); digitalWrite ( 4 , HIGH ); digitalWrite ( 1 , HIGH ); delay ( 500 ); digitalWrite ( A4 , LOW ); digitalWrite ( 7 , LOW ); digitalWrite ( 4 , LOW ); digitalWrite ( 1 , LOW ); digitalWrite ( A5 , HIGH ); digitalWrite ( 4 ...

REFLEKSI BELAJAR SMT 1

8.Perubahan apa yang akan kalian lakukan di tahun baru ini dan semester baru ini? ingin mengfokuskan kepada acuan yang ingin didapatkan terlebih ke cita-cita,nilai belajar dan ulangan 9. 5 hal yang ingin kalian capai di tahun baru ini dan semester baru ini? 1. meningkatkan nilai ujian 2. fokus belajar agar masadepan lebih cerah 3. meninggalkan perilaku yang mendekatkan maksiat dan zina 4. mengurangi bermain hp dan perbanyak belajar 5. mendapatkan apa yang dimau dan menjadikan diri yang lebih baik

KAJIAN KRITIS PENERAPAN INFOTMATIKA DALAM BIDANG PERTANIAN

  KAJIAN KRITIS PENERAPAN INFOTMATIKA DALAM BIDANG PERTANIAN      Indonesia adalah negara agraris, menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2020, dari 128,45 juta orang yang bekerja di Indonesia,mayoritas (29,76%) bekerja di bidang pertanian. Sebagai negara dengan jumlah penduduk terbesar ke-4 di dunia, bidang pertanian ini sangat penting untuk menjamin ketahanan pangan agar semua penduduknya mendapatkan kecukupan pangan. Di samping itu informatika juga sudah menjarah di dalam dunia pertanian, seperti penggunaan alat modern untuk menanam padi dan lain nya, informatika juga dapat mengatur atau mengukur setiap penggunaan pupuk dan pengeluaran yang digunakan. Petani juga mendapatkan akses lain seperti informasi komoditas di pasar yang akurat dan transparan. Teknologi informatika juga meningkatkan dunia informasi dan komunikasi yang membuat para petani dapat dimudahkan untuk berkomunikasi dengan petani lain dan juga terhadap penjual.Selain itu teknologi informasi j...

Apa itu komputasi?

  Apa itu komputasi? Dalam komputasi  cloud , istilah “komputasi” menjelaskan konsep dan objek yang berkaitan dengan komputasi perangkat lunak. Komputasi merupakan istilah umum yang biasa digunakan untuk merujuk pada daya pemrosesan, memori, jaringan, penyimpanan, dan sumber daya lainnya yang diperlukan agar komputasi program berhasil.  Misalnya, aplikasi yang menjalankan algoritme  machine learning  atau fungsi  rendering  grafis 3D memerlukan bergiga-giga RAM dan beberapa CPU agar berhasil dijalankan. Dalam hal ini, CPU, RAM, dan Unit Pemroses Grafis yang diperlukan disebut sebagai sumber daya komputasi, dan aplikasinya disebut sebagai aplikasi intensif komputasi. Mari kita lihat beberapa FAQ komputasi untuk memahami istilah dalam konteks komputasi modern. Apa itu sumber daya komputasi? Sumber daya komputasi merupakan jumlah yang dapat diukur atas daya komputasi yang dapat diminta, dialokasikan, dan digunakan untuk aktivitas komputasi. Beberapa conto...

Artikel Berfikir Komputasional

 BERPIKIR KOMPUTASIONAL Pengertian Berfikir Komputasional Apa itu Berpikir Komputasional? Berpikir komputasional adalah cara berpikir untuk memecahkan masalah dengan menggunakan prinsip-prinsip dan konsep-konsep yang digunakan dalam ilmu komputer. Contohnya seperti pemecahan masalah secara sistematis, analisis data, dan desain algoritma. Ini melibatkan pemecahan masalah dengan cara yang terstruktur dan efisien, serta kemampuan untuk mengelompokkan masalah yang kompleks menjadi bagian yang lebih kecil dan mudah dikelola. Berpikir komputasional sangat penting dalam pengembangan teknologi dan digunakan dalam berbagai industri dan disiplin ilmu. Konsep Berpikir Komputational Dalam berpikir komputasional, ada konsep yang harus dilakukan dan terdiri dari beberapa langkah, yakni: 1.  Decomposition  (Dekomposisi) Dekomposisi merujuk pada proses memecah masalah yang kompleks menjadi bagian-bagian yang lebih kecil dan lebih mudah dikelola. Dengan memecah masalah menjadi bagian yang...